Sayur Asem Glandir (Daun Ubi)

Resep Sayur Asem Glandir (Daun Ubi)

Ina Musriyati

Ina Musriyati

5.0

(1 Rating)

Varian baru dari sayur asem

Bahan Utama

2 ikat kecil glandir (daun ubi)

150 ml air

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

4 buah cabe merah

10 buah cabe rawit

2 buah kemiri

2 helai daun salam

1 ruas lengkuas/laos

terasi secukupnya

asam jawa secukupnya

1/2 sdt garam

1/4 sdt penyedap

1 sdm gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Petik glandir (daun ubi) seperti pada gambar, kemudian cuci bersih.

Langkah 1

Petik glandir (daun ubi) seperti pada gambar, kemudian cuci bersih.

Siapkan bumbu bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit, kemiri, asam jawa, terasi, daun salam, dan laos.

Langkah 2

Siapkan bumbu bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit, kemiri, asam jawa, terasi, daun salam, dan laos.

Haluskan bumbu kecuali laos digeprek, daun salam, dan asam jawa.

Langkah 3

Haluskan bumbu kecuali laos digeprek, daun salam, dan asam jawa.

Rebus air hingga mendidih kemudian masukkan bumbu halus, laos yang sudah digeprek dan daun salam.

Langkah 4

Rebus air hingga mendidih kemudian masukkan bumbu halus, laos yang sudah digeprek dan daun salam.

Tunggu beberapa saat kemudian masukkan glandir.

Langkah 5

Tunggu beberapa saat kemudian masukkan glandir.

Masukkan garam, gula pasir, dan penyedap.

Langkah 6

Masukkan garam, gula pasir, dan penyedap.

Kemudian masukkan asam jawa.

Langkah 7

Kemudian masukkan asam jawa.

Rebus sampai glandir (daun ubi) layu, cek rasa, kemudian sayur asam glandir siap dihidangkan.

Langkah 8

Rebus sampai glandir (daun ubi) layu, cek rasa, kemudian sayur asam glandir siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement