Sayur Kari Wortel Labu #JagoMasakMinggu1Periode3

Resep Sayur Kari Wortel Labu #JagoMasakMinggu1Periode3

Adhesti Apriliana

Adhesti Apriliana

5.0

(5 Rating)

Memasak dengan bahan yang ada di kulkas.

Bahan Utama

100 gr wortel

200 gr labu siam

2 lembar daun jeruk

1 batang serai, memarkan

2 sdt garam

1 sdt kari bubuk

1/4 sdt merica bubuk

3/4 sdt gula pasir

1 sdm air asam jawa

500 ml air

65 ml santan instan

minyak untuk menumis

Bumbu Halus:

6 butir bawang merah

3 siung bawang putih

1/2 sdt ketumbar

3 butir kemiri, sangrai

2 cm lengkuas

2 cm kunyit

Cara Membuat

Potong miring wortel dan potong korek api labu lalu cuci bersih.

Langkah 1

Potong miring wortel dan potong korek api labu lalu cuci bersih.

Tumis bumbu halus, daun jeruk dan serai sampai harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus, daun jeruk dan serai sampai harum.

Tambahkan wortel dan labu. Aduk hingga setengah layu.

Langkah 3

Tambahkan wortel dan labu. Aduk hingga setengah layu.

Masukkan garam, kari bubuk, merica, dan gula. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan garam, kari bubuk, merica, dan gula. Aduk rata.

Masukkan air dan air asam. Masak hingga mendidih, lalu masukkan santan instan. Masak hingga matang.

Langkah 5

Masukkan air dan air asam. Masak hingga mendidih, lalu masukkan santan instan. Masak hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait