Lina Dwi S
5.0
(2 Rating)
Dim Sum adalah hidangan khas Tiongkok yang ukurannya kecil dan jenisnya beragam. Kali ini saya share Chinese food yaitu siomay dimsum ayam hasil recoo
3 sdm es batu
Blender
Advertisement
Langkah 1
Campur sebagian daging paha ayam, kulit ayam. Beri saus tiram, kecap asin, minyak wijen, garam, kaldu jamur, lada bubuk, telur, bawang putih dan es batu. Blender halus
Langkah 2
Kemudian masukkan tepung sagu, blender lagi. Terakhir masukkan sisa daging ayam dan udang blender sebentar, bisa halus juga sesuaikan selera saja
Langkah 3
Setelah itu tuang ke wadah. Beri sebagian wortel parut, sisakan wortel untuk toping
Langkah 4
Ambil kulit pangsit/siomay/kulit spring roll yang sudah disediakan. Ini punya saya 1 lembar kotak dibagi 4 ya. Lalu ambil adonan siomay letakkan di tengah kulit pangsit/siomay/spring roll. Beri toping wortel
Langkah 5
Kukus siomay selama 15-20 menit/sampai matang
Langkah 6
Buat saos sambal cocolan. Haluskan bawang merah, bawang putih dan cabe
Langkah 7
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan air, saos sambal, gula pasir, kaldu jamur dan cuka. Tunggu hingga mendidih
Langkah 8
Sajikan siomay bersama saos cocolan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua