Sop Brokoli Wortel Makaroni

Resep Sop Brokoli Wortel Makaroni

Brownbear Cooking

Brownbear Cooking

5.0

(1 Rating)

Bisa ditambah kentang agar tambah enak.

Bahan Utama

1/2 buah wortel

1/4 buah brokoli

3 sendok makan jagung manis pipil

2 sendok makan makaroni

1 siung bawang merah, iris tipis

1 siung bawang putih, iris tipis

1/2 sendok teh lada bubuk

1/4 sendok teh penyedap rasa

1/4 sendok teh kaldu sapi bubuk

1/8 sendok teh garam

400 mililiter air mineral

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Masukkan air.

Langkah 2

Masukkan air.

Masukkan makaroni, jagung manis dan brokoli.  Didihkan hinga semuanya empuk.

Langkah 3

Masukkan makaroni, jagung manis dan brokoli. Didihkan hinga semuanya empuk.

Masukkan wortel. Didihkan kembali.

Langkah 4

Masukkan wortel. Didihkan kembali.

Masukkan bumbu-bumbu. Koreksi rasa. Didihkan. Siap disajikan!

Langkah 5

Masukkan bumbu-bumbu. Koreksi rasa. Didihkan. Siap disajikan!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: