Sop Janda #JagoMasakMinggu7

Resep Sop Janda #JagoMasakMinggu7

Welly Herlina

Welly Herlina

4.0

(20 Rating)

Pedasnya mantap

Bahan Utama

250 gr tulangan sapi

50 gr cabe rawit

2 tangkai daun bawang

2 tangkai seledri

Bumbu rempah :

3 butir kapulaga

2 buah bunga lawang

4 cm kayumanis

10 butir merica

1/2 buah pala

Bumbu halus:

3 siung bawang putih

6 siung bawang merah

1 cm jahe

Advertisement

Cara Membuat

Rebus tulangan sapi, kemudian buang air kotornya ,rebus dengan metode 5.30.7

Langkah 1

Rebus tulangan sapi, kemudian buang air kotornya ,rebus dengan metode 5.30.7

Ganti air baru, rebus kembali

Langkah 2

Ganti air baru, rebus kembali

Tumis bumbu halus dengan daun bawang dan rempah

Langkah 3

Tumis bumbu halus dengan daun bawang dan rempah

Tambahkan ke tulangan sapi, masak hingga mendidih

Langkah 4

Tambahkan ke tulangan sapi, masak hingga mendidih

Tambahkan cabe rawit utuh, masak 5 menit. Koreksi rasa, sajikan

Langkah 5

Tambahkan cabe rawit utuh, masak 5 menit. Koreksi rasa, sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait