Soun Masak Sawi Putih

Resep Soun Masak Sawi Putih

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(1 Rating)

Menu praktis dan ekonomis

Bahan Utama

1 bungkus kecil soun

1 bonggol sawi putih

Air secukupnya

4 sendok makan minyak goreng

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 buah kemiri sangrai

1 batang daun bawang

2/3 sendok teh garam

1/2 sendok teh kaldu jamur

1/2 sendok teh kaldu jamur

Cara Membuat

Rebus soun hingga cukup lunak, tiriskan.

Langkah 1

Rebus soun hingga cukup lunak, tiriskan.

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri.

Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum, masukkan irisan sawi, beri garam, kaldu jamur dan merica bubuk, aduk rata.

Langkah 3

Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum, masukkan irisan sawi, beri garam, kaldu jamur dan merica bubuk, aduk rata.

Masukkan irisan daun bawang, koreksi rasa.

Langkah 4

Masukkan irisan daun bawang, koreksi rasa.

Masukkan soun, masak hingga matang. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Masukkan soun, masak hingga matang. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: