Stik tahu crispy

Resep Stik tahu crispy

Susi Faniati

Susi Faniati

5.0

(1 Rating)

Recook resep yummy official

Bahan Utama

300 gram tahu putih

3 sdm tepung maizena

1 siung bawang putih, haluskan

Bahan Penyedap

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt merica bubuk

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Blender tahu hingga halus.

Langkah 1

Blender tahu hingga halus.

Masukkan bawang putih, tepung maizena, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam lalu aduk rata.

Langkah 2

Masukkan bawang putih, tepung maizena, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam lalu aduk rata.

Masukkan piping bag lalu potong ujungnya.

Langkah 3

Masukkan piping bag lalu potong ujungnya.

Panaskan minyak gunakan api sedang, tuang adonan ke dalam minyak.

Langkah 4

Panaskan minyak gunakan api sedang, tuang adonan ke dalam minyak.

Setelah warna kekuningan kemudian tiriskan. Setelah dingin bisa dimasukkan toples atau siap disajikan.

Langkah 5

Setelah warna kekuningan kemudian tiriskan. Setelah dingin bisa dimasukkan toples atau siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait