Nulli
4.0
(1 Rating)
Usus ayam yang di tusuk seperti sate, dengan rasa gurih. biasanya makanan ini sering ditemui di angkringan pinggir jalan, nah kamu bisa bikin sendiri
Wajan
Kuas
Langkah 1
Cuci bersih usus ayam.
Langkah 2
Haluskan bawang putih, bawang merah, kunyit, ketumbar, garam, dan geprek jahe dan lengkuas.
Langkah 3
Siapkan wajan, masukkan usus ayam dan bumbu halus, jahe, lengkuas, daun salam, daun jeruk, kaldu bubuk, gula pasir dan tambahkan 700 ml atau 1 liter air, aduk rata. Masak sampai air menyusut dengan api kecil.
Langkah 4
Setelah dingin, tusuk usus ayam seperti sate.
Langkah 5
Siapakan pan/ wajan, panaskan minyak goreng, lalu goreng usus yang telah ditusuk samapi kecoklatan/ sesuai selera dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua