Sup Buntut

Resep Sup Buntut

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(2 Rating)

Masih edisi recook resep chef Yummy, kali ini masak sup buntut untuk menu makan siang kami sekeluarga. Rasanya enak, bumbu rempahnya terasa dan aromanLihat Selengkapnya

Bahan Utama

750 gr buntut sapi

2 liter air

2 lembar seledri

1 batang bawang pre

100 gr wortel

100 gr kentang

5 siung bawang putih

2 ruas jahe

Secukupnya minyak canola

3 buah cengkeh

2 buah kapulaga

1 buah kayu manis

1/2 butir pala

1 sdt garam

1 sdt lada bubuk

1 sdt kaldu jamur

1 sdt gula pasir

Secukupnya bawang merah goreng

Advertisement

Cara Membuat

Rebus buntut sapi, hingga mendidih dan keluar busa-busanya. Kemudian buang air rebusan yang pertama. Ganti dengan air yang baru, lalu rebus lagi dengan api sedang. Masak hingga empuk. Masukkan seledri yang sudah disimpulkan serta daun pre.

Langkah 1

Rebus buntut sapi, hingga mendidih dan keluar busa-busanya. Kemudian buang air rebusan yang pertama. Ganti dengan air yang baru, lalu rebus lagi dengan api sedang. Masak hingga empuk. Masukkan seledri yang sudah disimpulkan serta daun pre.

Panaskan minyak canola secukupnya, lalu tumis bawang putih halus dan jahe geprek  hingga harum. Masukkan cengkeh, kapulaga dan kayu manis.

Langkah 2

Panaskan minyak canola secukupnya, lalu tumis bawang putih halus dan jahe geprek hingga harum. Masukkan cengkeh, kapulaga dan kayu manis.

Masukkan tumisan bumbu ke dalam rebusan buntut.

Langkah 3

Masukkan tumisan bumbu ke dalam rebusan buntut.

Bumbui pala bubuk, lada bubuk, gula pasir, garam, dan kaldu jamur.

Langkah 4

Bumbui pala bubuk, lada bubuk, gula pasir, garam, dan kaldu jamur.

Masukkan kentang dan wortel, masak hingga empuk. 
Tes rasa lalu sajikan bersama taburan bawang merah goreng.

Langkah 5

Masukkan kentang dan wortel, masak hingga empuk. Tes rasa lalu sajikan bersama taburan bawang merah goreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait