Putri Pramuntari
5.0
(1 Rating)
Makanan khas dari Bandung, jeletot adalah bahasa Sunda yang artinya melotot, disebut jeletot karena isi tahu yang pedas.
Langkah 1
Bahan isi, tumis bumbu halus sampai wangi lalu masukkan wortel dan tambahkan sedikit air. Aduk-aduk sebentar lalu masukkan kol. Tambahkan gula, garam, dan kaldu bubuk. Koreksi rasa.
Langkah 2
Belah tengah tahu, lalu masukkan isian.
Langkah 3
Aduk bahan pencelup.
Langkah 4
Celup tahu dibahan pencelup.
Langkah 5
Goreng hingga kecokelatan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua