Siti Mudrikah
4.0
(6 Rating)
Olahan tahu khas Surabaya menjadi salah satu Indonesian Street Food favorit keluarga. Rasanya gurih dilengkapi dengan saus kacang dengan bumbu petis y
Blender
Langkah 1
Kocok lepas telur bersama garam dan merica bubuk.
Langkah 2
Masukkan tahu dan irisan daun bawang, aduk rata.
Langkah 3
Panaskan minyak, goreng tahu telur menggunakan api sedang. Saat sisi bawah mulai matang, balik dengan perlahan. Goreng sampai kedua sisi matang sempurna.
Langkah 4
Membuat saus kacang: masukkan semua bahan saus ke dalam blender lalu blender hingga halus.
Langkah 5
Masak saus menggunakan api sedang sampai meletup dan mengental. Angkat.
Langkah 6
Sajikan tahu telur dengan saus kacang, irisan seledri dan bawang goreng.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua