Sparkling Ginger Tea

Resep Sparkling Ginger Tea

shaviera dahlan

shaviera dahlan

5.0

(1 Rating)

Minuman ini cocok banget bagi pecinta soda dan minuman tradisional kombinasi yang sangat segar.

Bahan Utama

1 sdt bubuk teh

1 ruas jahe

2 batang serai

1 sdm gula pasir

1 sdm madu

Air soda rasa lemon secukupnya

5 lembar daun mint

Es batu secukupnya

Irisan limun secukupnya

Cara Membuat

Didihkan air kemudian masukkan irisan jahe.

Langkah 1

Didihkan air kemudian masukkan irisan jahe.

Kemudian tambahkan serai yang sudah digeprek.

Langkah 2

Kemudian tambahkan serai yang sudah digeprek.

Lalu masukkan bubuk teh dan gula pasir.

Langkah 3

Lalu masukkan bubuk teh dan gula pasir.

Setelah teh dingin, sajikan dalam gelas kemudian tambahkan irisan limun dan daun mint.

Langkah 4

Setelah teh dingin, sajikan dalam gelas kemudian tambahkan irisan limun dan daun mint.

Terakhir tambahkan es batu dan air soda.

Langkah 5

Terakhir tambahkan es batu dan air soda.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: