Tempe Ayam Bumbu Sambal Terasi #MENUTANGGALTUA

Resep Tempe Ayam Bumbu Sambal Terasi #MENUTANGGALTUA

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Menu tanggal tua. Hanya ada tempe dan 1 potong paha ayam rebus, dimasak bersama sambal terasi.

Bahan Utama

1 kotak tempe

1 potong paha ayam, rebus

1 buah cabe merah

1 buah tomat

Cabe rawit secukupnya

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 sdt terasi

Garam secukupnya

½ sdt gula pasir

100 ml air

1 buah jeruk limau

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tempe yang sudah dipotong dadu.

Langkah 1

Goreng tempe yang sudah dipotong dadu.

Haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih, tomat dan terasi.

Langkah 2

Haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih, tomat dan terasi.

Tumis bumbu hingga harum.

Langkah 3

Tumis bumbu hingga harum.

Masukkan tempe dan ayam rebus yang sudah disuwir. 
Tambahkan air, bumbu garam, kaldu bubuk dan gula pasir.

Langkah 4

Masukkan tempe dan ayam rebus yang sudah disuwir. Tambahkan air, bumbu garam, kaldu bubuk dan gula pasir.

Masak hingga air menyusut. 
Sesaat sebelum diangkat, beri kucuran air jeruk limau. 
Aduk rata.

Langkah 5

Masak hingga air menyusut. Sesaat sebelum diangkat, beri kucuran air jeruk limau. Aduk rata.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait