Tumis Pedas Telur Dadar

Resep Tumis Pedas Telur Dadar

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Menu sat set untuk sarapan pagi ini, resepnya saya nyontek di ig.

Bahan Utama

2 butir telur

3 butir bawang merah, iris tipis

2 siung bawang putih, iris tipis

1/4 buah bawang bombai, potong-potong

4 buah cabai rawit merah, iris serong

1/2 sdt saus tiram

1 sdt saus sambal

1 batang daun bawang, potong-potong

Kecap manis secukupnya

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Lada bubuk secukupnya

Air secukupnya

Cara Membuat

Kocok lepas telur sedikit garam dan lada bubuk.

Langkah 1

Kocok lepas telur sedikit garam dan lada bubuk.

Selanjutnya goreng telur hingga matang, setelah matang angkat dan tiriskan kemudian potong-potong.

Langkah 2

Selanjutnya goreng telur hingga matang, setelah matang angkat dan tiriskan kemudian potong-potong.

Tumis bumbu iris sampai harum dan matang.

Langkah 3

Tumis bumbu iris sampai harum dan matang.

Setelan bumbu matang tambahkan air secukupnya kemudian, bumbui dengan garam, gula, saus tiram, saus sambal, dan kecap manis masak hingga mendidih.

Langkah 4

Setelan bumbu matang tambahkan air secukupnya kemudian, bumbui dengan garam, gula, saus tiram, saus sambal, dan kecap manis masak hingga mendidih.

Selanjutnya masukkan telur dadar dan daun bawang aduk rata.

Langkah 5

Selanjutnya masukkan telur dadar dan daun bawang aduk rata.

Masak hingga bumbu meresap, sajikan dengan nasi hangat.

Langkah 6

Masak hingga bumbu meresap, sajikan dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: