Cheyl_via
5.0
(2 Rating)
Pernah nyobain di rumah temen enak banget. Apalagi makannya sama ikan goreng.
Langkah 1
Rebus rebung lalu iris tipis-tipis.
Langkah 2
Haluskan bumbu halus.
Langkah 3
Panaskan minyak, masukkan bumbu halus. Beri garam, gula pasir, dan merica bubuk. Tunggu hingga harum.
Langkah 4
Masukkan rebung, beri penyedap rasa. Tunggu hingga merasuk.
Langkah 5
Siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua