Nurul_Art
5.0
(1 Rating)
Bikin Roti yang Lagi Viral yuk... simpel, gampang, lucu dan pastinya unik bentuknya
Loyang
Oven
Langkah 1
Campur semua adonan kering aduk rata, masukan campuran susus dan telur sedikit demi sedikit sambil di mixer dengan kecepatan rendah.
Langkah 2
Setelah setengah kalis masukan butter dan garam, ratakan sampai tercampur rata, terakhir masukan pasta pandan lalu mixer dengan kecepatan tinggi sampai kalis.
Langkah 3
setelah kalis/ window pane tutup kain bersih dan istirahatkan -+1 jam atau sampai mengembang 2x lipat tergantung suhu ruangan masing2.
Langkah 4
Bagi adonan menjadi 8 bagian lalu bulatkan, stelah itu pipihkan 1 bagian adonan dan iri2 setengah bagiannya.
Langkah 5
isi dengan isian yg di suka tutup isi dgn bagian ujung adonan yg tdk di iris, lipat kanan kiri agar tdk bocor lalu gulung sampai selesai.
Langkah 6
Tata di loyang yg sdh diolesi mentega tipis2, uk 20cm bisa kotak atau bulat, tutup dengan kain bersih lalu istirahatkan -+30 mnt, setelah 30 menit olesi dengan susu evaporasi atau air lalu taburi dengan wijen.
Langkah 7
panaskan oven 15 mnt sebelumnya, lalu oven dgn suhu 170° dengan api atas bawah selama 20-25 mnt sesuaikan dgn oven masing2.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua