Yakimeshi

Resep Yakimeshi

Lia_Ariani

Lia_Ariani

5.0

(1 Rating)

Nasi goreng asin gurih dengan tambahan mayonaise. Nasi goreng ala - ala Jepang.

Bahan Utama

300 gram nasi

3 sdm mayonaise

3 buah bakso, iris tipis

30 gram kornet, potong dadu

1 batang daun bawang

1 butir telur kocok lepas

⅓ - ½ sdt garam

¼ sdt lada bubuk

1 sdm kecap asin

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Campurkan nasi dengan mayonaise.

Langkah 1

Campurkan nasi dengan mayonaise.

Siapkan bakso, kornet dan daun bawang.

Langkah 2

Siapkan bakso, kornet dan daun bawang.

Panaskan minyak, masukkan telur bikin orak-arik lalu masukkan bakso dan kornet.

Langkah 3

Panaskan minyak, masukkan telur bikin orak-arik lalu masukkan bakso dan kornet.

Masukkan nasi, bumbui garam, lada dan kecap asin. Aduk-aduk hingga tercampur rata sambil koreksi rasa.

Langkah 4

Masukkan nasi, bumbui garam, lada dan kecap asin. Aduk-aduk hingga tercampur rata sambil koreksi rasa.

Masukkan daun bawang, aduk-aduk hingga aroma daun bawang tidak terlalu kuat. Sajikan hangat-hangat.

Langkah 5

Masukkan daun bawang, aduk-aduk hingga aroma daun bawang tidak terlalu kuat. Sajikan hangat-hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait