Apple Lattice Pie

Resep Apple Lattice Pie

Yulia Pratiwi

Yulia Pratiwi

5.0

(1 Rating)

Renyah. Pie dengan filling apel.

Bahan Utama

150 gr tepung terigu

75 gr margarin

30 gr gula pasir

1 butir telur

1 sdm susu cair

Filling

1 buah apel, kupas dan potong kotak

2 sdm perasan air lemon

1 sdm gula pasir

2 sdm palm sugar

1 sdm margarin

1/2 cm kayu manis

1 sdm kismis

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan utama untuk membuat kulit pie. Aduk sampai bergerindil.

Langkah 1

Campur semua bahan utama untuk membuat kulit pie. Aduk sampai bergerindil.

Uleni adonan sampai kalis tidak lengket di tangan. Rapikan.

Langkah 2

Uleni adonan sampai kalis tidak lengket di tangan. Rapikan.

Bungkus menggunakan wraping dan simpan di dalam kulkas selama 15 menit.

Langkah 3

Bungkus menggunakan wraping dan simpan di dalam kulkas selama 15 menit.

Masukkan perasan lemon ke dalam potongan apel. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan perasan lemon ke dalam potongan apel. Aduk rata.

Tambahkan gula pasir, palm sugar, kismis dan kayu manis. Masak sampai gula larut.

Langkah 5

Tambahkan gula pasir, palm sugar, kismis dan kayu manis. Masak sampai gula larut.

Tambahkan margarin. Aduk rata dan masak sampai karamel. Sisihkan sampai dingin.

Langkah 6

Tambahkan margarin. Aduk rata dan masak sampai karamel. Sisihkan sampai dingin.

Pipihkan adonan kulit agar memudahkan untuk di cetak. Isi menggunakan filling yang sudah dingin.

Langkah 7

Pipihkan adonan kulit agar memudahkan untuk di cetak. Isi menggunakan filling yang sudah dingin.

Panggang 160°C. Selama 20 menit atau sesuaikan dengan oven masing2.

Langkah 8

Panggang 160°C. Selama 20 menit atau sesuaikan dengan oven masing2.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait