Ayam Bumbu Gurih

Resep Ayam Bumbu Gurih

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak dan lezat.

Bahan Utama

800 gram ayam, potong-potong

1 sdt garam

½ sdt merica bubuk

1 batang serai, memarkan

1 sdm kecap manis

1 sdm gula merah

Garam secukupnya

150 ml santan kekentalan sedang

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 ruas lengkuas, memarkan

Minyak goreng secukupnya

Bumbu halus

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 ruas kunyit

1 ruas jahe

4 buah cabai merah besar

1 sdt terasi bakar

½ buah tomat

Alat & Perlengkapan

Kuas

Cara Membuat

Cuci bersih ayam, kemudian lumuri dengan garam dan merica bubuk, diamkan selama 15 menit.

Langkah 1

Cuci bersih ayam, kemudian lumuri dengan garam dan merica bubuk, diamkan selama 15 menit.

Panaskan minyak, goreng ayam hingga setengah matang. Angkat, tiriskan, sisihkan.

Langkah 2

Panaskan minyak, goreng ayam hingga setengah matang. Angkat, tiriskan, sisihkan.

Tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukkan serai, daun salam, lengkuas dan daun jeruk.

Langkah 3

Tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukkan serai, daun salam, lengkuas dan daun jeruk.

Masukkan ayam yang sudah digoreng tadi, aduk-aduk.

Langkah 4

Masukkan ayam yang sudah digoreng tadi, aduk-aduk.

Kemudian tuang santan beri garam, gula merah dan kecap manis, aduk.

Langkah 5

Kemudian tuang santan beri garam, gula merah dan kecap manis, aduk.

Masak hingga mendidih dan mengental, lalu koreksi rasa. Setelah kuah menyusut, angkat, sajikan.

Langkah 6

Masak hingga mendidih dan mengental, lalu koreksi rasa. Setelah kuah menyusut, angkat, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: