Ayam Goreng Kalasan Praktis

Resep Ayam Goreng Kalasan Praktis

laily puspitasari

laily puspitasari

5.0

(1 Rating)

Enak dan mudah dibuat.

Bahan Utama

250 gram Sayap Ayam

1 sdm Garam Halus

1 buah Jeruk Nipis

1 bungkus Bumbu Ayam Kalasan

250 ml Air

1 ruas Lengkuas, geprek

2 lembar Daun Salam

2 lembar Daun Jeruk

Cara Membuat

Beri ayam perasan air jeruk nipis dan garam. Biarkan selama 10 menit. Lalu gosok-gosok, bilas air sampai bersih lalu tiriskan.

Langkah 1

Beri ayam perasan air jeruk nipis dan garam. Biarkan selama 10 menit. Lalu gosok-gosok, bilas air sampai bersih lalu tiriskan.

Beri bumbu ayam kalasan. Aduk sampai rata, biarkan sekitar 15 menit agar meresap.

Langkah 2

Beri bumbu ayam kalasan. Aduk sampai rata, biarkan sekitar 15 menit agar meresap.

Tuang ayam dan bumbu dalam wajan. Beri air, daun jeruk, daun salam dan lengkuas geprek.

Langkah 3

Tuang ayam dan bumbu dalam wajan. Beri air, daun jeruk, daun salam dan lengkuas geprek.

Ungkep ayam dengan api kecil sambil sesekali diaduk. Masak sampai air menyusut dan bumbu meresap sempurna. Matikan kompor dan sisihkan.

Langkah 4

Ungkep ayam dengan api kecil sambil sesekali diaduk. Masak sampai air menyusut dan bumbu meresap sempurna. Matikan kompor dan sisihkan.

Panaskan minyak goreng secukupnya dengan api kecil. Goreng sayap ayam sampai matang. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng secukupnya dengan api kecil. Goreng sayap ayam sampai matang. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: