Ayam goreng praktis

Resep Ayam goreng praktis

Maryam Azahra

Maryam Azahra

5.0

(1 Rating)

Masak ayam goreng praktis tanpa ungkep tapi potongnya harus keci-kecil

Bahan Utama

300 gr ayam tanpa tulang

1 buah jeruk nipis

Bumbu halus :

4 buah bawang merah

2 buah bawang putih

1/2 sdt ketumbar

1 cm jahe

2 cm kunyit

1/4 sdt lada bubuk

Garam secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Cara Membuat

Potong ayam kecil-kecil kemudian cuci bersih ayam menggunakan jeruk nipis gosok-gosok diamkan 10 menit lalu bilas hingga bersih

Langkah 1

Potong ayam kecil-kecil kemudian cuci bersih ayam menggunakan jeruk nipis gosok-gosok diamkan 10 menit lalu bilas hingga bersih

Haluskan semua bumbu halus

Langkah 2

Haluskan semua bumbu halus

Masukan bumbu Balur bumbu halus ke ayam hingga merata

Langkah 3

Masukan bumbu Balur bumbu halus ke ayam hingga merata

Diamkan minimal selama 1 jam

Langkah 4

Diamkan minimal selama 1 jam

Panaskan minyak goreng secukupnya, goreng ayam hingga matang atau kedua sisi terlihat kecoklatan, angkat dan tiriskan

Langkah 5

Panaskan minyak goreng secukupnya, goreng ayam hingga matang atau kedua sisi terlihat kecoklatan, angkat dan tiriskan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: