Tine Wahyudi
5.0
(1 Rating)
Suka banget dengan masakan khas Padang. Kaya akan rempah, bumbu yang meresap ke dalam tulang ayam serta cita rasa pedas yang nagih. Tingkat kepedasan
Langkah 1
Haluskan bumbu ungkep, bawang putih dan jahe.
Langkah 2
Masukkan bumbu ungkep, air, garam, gula, kaldu bubuk, daun salam dan ayam. Masak hingga ayam matang dan bumbu meresap.
Langkah 3
Ulek bawang merah, bawang putih, cabe hijau besar, dan cabe rawit hijau.
Langkah 4
Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam, batang serai hingga harum. Masukkan ayam, tumis sebentar.
Langkah 5
Masukan air, ketumbar bubuk, gula, garam dan kaldu bubuk. Masak hingga air menyusut. Matikan api.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua