Bakwan Jagung Ranjau

Resep Bakwan Jagung Ranjau

chalista

chalista

5.0

(1 Rating)

hati-hati ada ranjau di setiap gigitannya 😁😁

Bahan Utama

1 buah jagung

3 buah cabai rawit merah

1 batang daun bawang

1 butir telur

1 sdm tepung beras

3 sdm tepung terigu

75 ml air

1/4 sdt garam

1/4 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt merica

Cara Membuat

kupas jagung,cuci lalu serut jagung

Langkah 1

kupas jagung,cuci lalu serut jagung

hancurkan jagung dengan asal

Langkah 2

hancurkan jagung dengan asal

masukkan tepung beras,tepung terigu,telur dan air,aduk rata

Langkah 3

masukkan tepung beras,tepung terigu,telur dan air,aduk rata

masukkan irisan cabai ,bawang daun,garam,kaldu bubuk dan merica,aduk rata kembali

Langkah 4

masukkan irisan cabai ,bawang daun,garam,kaldu bubuk dan merica,aduk rata kembali

panaskan minyak,lalu goreng adonan bakwan dengan sekali balik sampai matang. angkat lalu sajikan.

Langkah 5

panaskan minyak,lalu goreng adonan bakwan dengan sekali balik sampai matang. angkat lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: