Balado Ayam Kentang

Resep Balado Ayam Kentang

Welly Herlina

Welly Herlina

5.0

(1 Rating)

Bumbunya berasa, enak juara. Selamat mencoba!

Bahan Utama

300 gr ayam

1 buah kentang

Minyak goreng secukupnya

Bumbu Ungkep

5 siung bawang putih

1 sdt garam kasar

2 lembar daun salam

1 jempol jahe

Bahan Bumbu Balado

100 gr cabai merah

5 siung bawang merah

1 sdt garam kasar

1 buah tomat merah kecil

Cara Membuat

Ungkep ayam hingga matang

Langkah 1

Ungkep ayam hingga matang

Goreng kentang hingga matang, sisihkan

Langkah 2

Goreng kentang hingga matang, sisihkan

Goreng ayam hingga matang, sisihkan

Langkah 3

Goreng ayam hingga matang, sisihkan

Tumis cabai hingga aroma langu hilang

Langkah 4

Tumis cabai hingga aroma langu hilang

Tambahkan air kaldu ungkep ayam, masak hingga matang

Langkah 5

Tambahkan air kaldu ungkep ayam, masak hingga matang

Tambahkan kentang dan ayam, aduk hingga tercampur

Langkah 6

Tambahkan kentang dan ayam, aduk hingga tercampur

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: