Ratna Puspita
5.0
(1 Rating)
Barongko merupakan makanan khas Bugis, Sulawesi Selatan. Barongko lebih enak dinikmati dalam keadaan dingin dan dihidangkan sebagai makanan penutup ka
Kukusan
Langkah 1
Kupas pisang lalu haluskan.
Langkah 2
Masukkan telur, gula pasir, garam dan santan. Aduk rata.
Langkah 3
Hasilnya seperti ini.
Langkah 4
Masukkan adonan kedalam cetakan.
Langkah 5
Panaskan kukusan, kukus adonan selama 20-25 menit. Matikan api, angkat. Siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua