Bolu Pandan Ketan Kukus

Resep Bolu Pandan Ketan Kukus

Winda Lestari

Winda Lestari

5.0

(1 Rating)

Pandan dan ketan dicampur jadi satu, waah pastinya enak dong !!

Bahan Utama

4 butir telur ayam

125 gr gula pasir

6 gr SP

2 cubit garam

1/2 sdt vanilla bubuk

Bahan Bolu Pandan:

70 gr tepung terigu

1/4 sdt baking powder

1/2 sdt pasta pandan

50 ml minyak sayur

35 ml santan

Bahan Bolu Ketan Hitam:

90 gr tepung ketan hitam

1/4 sdt baking powder

50 ml minyak sayur

35 ml santan

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur, gula pasir, sp, vanilla bubuk, dan garam sampai mengembang kental berjejak.

Langkah 1

Kocok telur, gula pasir, sp, vanilla bubuk, dan garam sampai mengembang kental berjejak.

Seperti ini adonan utama, kemudian bagi menjadi 2 bagian.

Langkah 2

Seperti ini adonan utama, kemudian bagi menjadi 2 bagian.

Satu adonan diberi pasta pandan, dan campur semua bahan untuk bolu pandan.

Langkah 3

Satu adonan diberi pasta pandan, dan campur semua bahan untuk bolu pandan.

Kemudian satu lagi untuk adonan ketan hitam, campur semua bahan.

Langkah 4

Kemudian satu lagi untuk adonan ketan hitam, campur semua bahan.

Masukkan ke dalam loyang ukuran 20 cm, selang seling, hentakan 3 kali.

Langkah 5

Masukkan ke dalam loyang ukuran 20 cm, selang seling, hentakan 3 kali.

Kukus selama 30 menit.

Langkah 6

Kukus selama 30 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait