Bolu Tape Singkong Susu

Resep Bolu Tape Singkong Susu

Erna

Erna

5.0

(1 Rating)

Bolu tape singkong dengan tambahan susu bubuk dan kental manis. Empuk, wangi dan lembut.

Bahan Utama

120 gr tape singkong

25 gr susu kental manis (skm)

80 gr gula pasir

2 butir telur

8 gr SP

75 gr terigu protein sedang

10 gr susu bubuk

10 gr tepung maizena

1/3 sdt baking powder

50 gr margarin, lelehkan

Cara Membuat

Lumatkan tape dengan garpu, dan campurkan dengan skm, aduk rata.

Langkah 1

Lumatkan tape dengan garpu, dan campurkan dengan skm, aduk rata.

Campurkan gula, telur dan SP. Mixer kecepatan tinggi hingga kental berjejak.

Langkah 2

Campurkan gula, telur dan SP. Mixer kecepatan tinggi hingga kental berjejak.

Tambahkan tape, mixer rendah asal rata saja.

Langkah 3

Tambahkan tape, mixer rendah asal rata saja.

Tambahkan terigu, maizena, susu dan baking powder, mixer rendah hingga rata.

Langkah 4

Tambahkan terigu, maizena, susu dan baking powder, mixer rendah hingga rata.

Tambahkan margarin, aduk balik dengan spatula.

Langkah 5

Tambahkan margarin, aduk balik dengan spatula.

Tuang adonan dalam cetakan yang sudah dipanaskan dengan api kecil. Tuang 3/4 tinggi cetakan.

Langkah 6

Tuang adonan dalam cetakan yang sudah dipanaskan dengan api kecil. Tuang 3/4 tinggi cetakan.

Tutup cetakan dan masak hingga bagian bawah matang. Balik bolu dan masak kembali hingga kedua sisi matang.

Langkah 7

Tutup cetakan dan masak hingga bagian bawah matang. Balik bolu dan masak kembali hingga kedua sisi matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: