Nurwanida
1.0
(1 Rating)
Olahan labu kuning dan jagung untuk MPASI.
Blender
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Serut jagung manis.
Langkah 2
Kupas dan potong potong labu kuning.
Langkah 3
Dalam panci campur labu kuning, jagung manis dan kaldu ayam.
Langkah 4
Rebus sampai labu cukup empuk.
Langkah 5
Angkat lalu haluskan. Saya menggunakan blender. Sajikan selagi hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua