Bumbu Serbaguna

Resep Bumbu Serbaguna

Nila Iswahyudi

Nila Iswahyudi

5.0

(2 Rating)

Bumbu ini bisa untuk memasak nasi goreng, mie goreng dan tumisan sayur lain nya. Bisa di simpan dalam freezer dan tahan berbulan-bulan.

Bahan Utama

150 gr bawang merah

150 gr bawang putih

25 gr kemiri

25 gr ebi

1 batang daun bawang ukuran besar

Secukupnya garam

Secukupnya merica bubu

Secukupnya gula pasir

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Kupas dan potong-potong semua bahan,kemudian cuci dan tiriskan.

Langkah 1

Kupas dan potong-potong semua bahan,kemudian cuci dan tiriskan.

Panaskan minyak goreng agak banyak dalam wajan. Kemudian masukkan bawang merah, bawang putih, kemiri dan ebi. Goreng hingga harum dan setengah layu.

Langkah 2

Panaskan minyak goreng agak banyak dalam wajan. Kemudian masukkan bawang merah, bawang putih, kemiri dan ebi. Goreng hingga harum dan setengah layu.

Kemudian masukkan daun bawang. Goreng kembali hingga semua layu.

Langkah 3

Kemudian masukkan daun bawang. Goreng kembali hingga semua layu.

Kemudian angkat dan tiriskan. Pindahkan dalam wadah lain, biarkan bumbu tidak panas lagi kemudian blender bumbu hingga halus.

Langkah 4

Kemudian angkat dan tiriskan. Pindahkan dalam wadah lain, biarkan bumbu tidak panas lagi kemudian blender bumbu hingga halus.

Panaskan kembali minyak bekas menggoreng tadi. Kemudian masukkan bumbu yang sudah blender. Masak bumbu dengan api sedang sambil terus diaduk hingga bumbu matang dan pecah minyak.

Langkah 5

Panaskan kembali minyak bekas menggoreng tadi. Kemudian masukkan bumbu yang sudah blender. Masak bumbu dengan api sedang sambil terus diaduk hingga bumbu matang dan pecah minyak.

Kemudian masukkan garam, merica bubuk, gula pasir dan kaldu bubuk. Aduk rata dan masak kembali hingga bumbu benar-benar tanak. Setelah bumbu matang dan tanak, angkat.

Langkah 6

Kemudian masukkan garam, merica bubuk, gula pasir dan kaldu bubuk. Aduk rata dan masak kembali hingga bumbu benar-benar tanak. Setelah bumbu matang dan tanak, angkat.

Diamkan hingga bumbu tidak panas lagi. Kemudian masukkan bumbu ke dalam plastik klip dan bagi per porsi sekali masak atau simpan bumbu dalam wadah kedap udara. Simpan bumbu dalam freezer atau chiller,bumbu bisa awet berbulan-bulan.

Langkah 7

Diamkan hingga bumbu tidak panas lagi. Kemudian masukkan bumbu ke dalam plastik klip dan bagi per porsi sekali masak atau simpan bumbu dalam wadah kedap udara. Simpan bumbu dalam freezer atau chiller,bumbu bisa awet berbulan-bulan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait