Defi Sisanti
5.0
(1 Rating)
Bosan dengan menu tempe yang begitu-begitu saja? Ayo coba resep camilan satu ini, dijamin nambah lagi.
100 gr tempe
1 butir telur
3 sendok tepung terigu
2 siung bawang putih
2 sendok tepung beras
secukupnya merica
secukupnya kaldu ayam
secukupnya garam
secukupnya air
Langkah 1
Potong tempe menjadi ukuran kecil dan masukkan ke dalam Chopper, tambahkan air sedikit dan haluskan.
Langkah 2
Masukkan telur, tepung terigu, bawang putih, merica, kaldu ayam, dan garam, kemudian chooper sebentar supaya adonan tercampur rata, kemudian sisihkan.
Langkah 3
Panaskan air hingga mendidih dan mulailah mencetak.
Langkah 4
Masak hingga matang, kemudian tiriskan.
Langkah 5
Jika sudah benar-benar tiris, goreng dalam minyak panas hingga berwarna coklat keemasan.
Langkah 6
Hidangkan bersama saos atau sambal favorit.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua