Chicken Puff Pie

Resep Chicken Puff Pie

Stefani Dessy Susanti

Stefani Dessy Susanti

5.0

(1 Rating)

Tiba-tiba pengen buat camilan gurih yang super simpel, ketemu resep chicken puff pie dari yummy, segera eksekusi mumpung ada bahan

Bahan Utama

100 gr dada ayam

1 buah wortel ukuran sedang

2 siung bawang putih

1/4 buah bawang bombay

1/2 sdm margarin

2 sdm tepung terigu

50 ml air

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu jamur

1/2 sdt gula pasir

1/4 sdt merica bubuk

Parsley secukupnya

1 butir kuning telur

Advertisement

Cara Membuat

Kupas kulit wortel, cuci bersih dan potong dadu

Langkah 1

Kupas kulit wortel, cuci bersih dan potong dadu

Rebus air hingga mendidih lalu masukkan wortel dan masak hingga matang lalu tiriskan

Langkah 2

Rebus air hingga mendidih lalu masukkan wortel dan masak hingga matang lalu tiriskan

Cuci bersih ayam lalu rebus pada air mendidih hingga matang dan tiriskan

Langkah 3

Cuci bersih ayam lalu rebus pada air mendidih hingga matang dan tiriskan

Potong-potong ayam yang sudah direbus tadi hingga habis dan sisihkan

Langkah 4

Potong-potong ayam yang sudah direbus tadi hingga habis dan sisihkan

Lelehkan margarin, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum masukkan tepung terigu, aduk cepat

Langkah 5

Lelehkan margarin, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum masukkan tepung terigu, aduk cepat

Masukkan wortel dan ayam, tambahkan air, garam, gula, merica bubuk, kaldu jamur dan parsley, aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa

Langkah 6

Masukkan wortel dan ayam, tambahkan air, garam, gula, merica bubuk, kaldu jamur dan parsley, aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa

Siapkan puff pastry yang sudah dicetak bulat

Langkah 7

Siapkan puff pastry yang sudah dicetak bulat

Tambahkan 1 sdt isian yang sudah dimasak tadi,lalu tutup dengan puff pastry lagi, tekan bagian tepi puff dengan garpu lalu olesi dengan kuning telur

Langkah 8

Tambahkan 1 sdt isian yang sudah dimasak tadi,lalu tutup dengan puff pastry lagi, tekan bagian tepi puff dengan garpu lalu olesi dengan kuning telur

Panaskan oven suhu 200°C lalu panggang selama 15 menit dan sajikan

Langkah 9

Panaskan oven suhu 200°C lalu panggang selama 15 menit dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait