Corndog Mini Sosis

Resep Corndog Mini Sosis

Dapur ayu

Dapur ayu

4.0

(7 Rating)

Cara membuat corndog mini

Bahan Utama

5 buah sosis

150 gr tepung terigu protein tinggi

1 sdt ragi

150 ml air hangat

1 sdt garam

Tepung roti

Kentang dipotong dadu

2 sdm gula pasir

Saus sambal/mayo untuk topping

Cara Membuat

Masukkan ragi dan gula pasir ke dalam wadah lalu diamkan sekitar 5 menit sampai berbuih

Langkah 1

Masukkan ragi dan gula pasir ke dalam wadah lalu diamkan sekitar 5 menit sampai berbuih

Campur tepung terigu dan garam menjadi satu

Langkah 2

Campur tepung terigu dan garam menjadi satu

Lalu masukkan tepung terigu ke dalam campuran ragi sampai berbentuk adonan, untuk air bisa dikondisikan

Langkah 3

Lalu masukkan tepung terigu ke dalam campuran ragi sampai berbentuk adonan, untuk air bisa dikondisikan

Tutup dengan kain lalu diamkan sekitar 1 jam atau sampai mengembang

Langkah 4

Tutup dengan kain lalu diamkan sekitar 1 jam atau sampai mengembang

Siapkan sosis lalu potong menjadi 2, kemudian tusuk dengan tusukan sate

Langkah 5

Siapkan sosis lalu potong menjadi 2, kemudian tusuk dengan tusukan sate

Setelah adonan didiamkan lalu baluri sosis dengan adonan

Langkah 6

Setelah adonan didiamkan lalu baluri sosis dengan adonan

Kemudian baluri dengan tepung roti sesuai selera

Langkah 7

Kemudian baluri dengan tepung roti sesuai selera

Bisa juga dibaluri dengan potongan kentang sesuai selera

Langkah 8

Bisa juga dibaluri dengan potongan kentang sesuai selera

Goreng ke dalam minyak yang sudah dipanaskan

Langkah 9

Goreng ke dalam minyak yang sudah dipanaskan

Setelah sudah kuning keemasan, angkat dan beri topping saos/mayo dan siap disajikan

Langkah 10

Setelah sudah kuning keemasan, angkat dan beri topping saos/mayo dan siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait