Coto Makassar #JelajahTengah

Resep Coto Makassar #JelajahTengah

Ummu LaZha

Ummu LaZha

4.0

(3 Rating)

ini saya bikin versi pakai tulangan sapi enak banget dagingnya.

Bahan Utama

½ kg tulangan sapi

150 gr kacang tanah sangrai/goreng

600 ml air cucian beras ke 2 & ke 3

Air suntuk merebus secukupnya

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Kaldu sapi bubuk secukupnya

Bumbu halus

10 siung bawang merah

5 siung bawang putih

2 batang serai

½ sdt jintan

3 butir kemiri

1 ruas jahe

1 sdt ketumbar

Bumbu Aromatik

2 batang serai, memarkan

3 lembar daun salam

1 ruas lengkuas, memarkan

Pelengkap

Bawang merah goreng

Daun seledri

Jeruk nipis

Alat & Perlengkapan

Blender

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan semua bahan bumbu dengan blender, lalu tumis bersama bumbu aromatik

Langkah 1

Haluskan semua bahan bumbu dengan blender, lalu tumis bersama bumbu aromatik

Rebus tulangan sapi hingga dagingnya empuk dan tidak menempel lagi

Langkah 2

Rebus tulangan sapi hingga dagingnya empuk dan tidak menempel lagi

Masukkan air cucian beras, masak hingga mendidih

Langkah 3

Masukkan air cucian beras, masak hingga mendidih

Masukkan bumbu halus yang sudah matang ke dalam panci rebusan tulangan, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan bumbu halus yang sudah matang ke dalam panci rebusan tulangan, aduk rata.

Blender kacang goreng hingga halus.

Langkah 5

Blender kacang goreng hingga halus.

Masukkan kacang goreng ke dalam panci, beri garam gula dan kaldu sapi bubuk. Aduk rata, koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan kacang goreng ke dalam panci, beri garam gula dan kaldu sapi bubuk. Aduk rata, koreksi rasa.

Terakhir masukkan bawang prei yang sudah dirajang, masak hingga bawang prei layu. Matikan api. Sajikan di mangkok dengan ditaburi bawang merah goreng  dan daun seledri.

Langkah 7

Terakhir masukkan bawang prei yang sudah dirajang, masak hingga bawang prei layu. Matikan api. Sajikan di mangkok dengan ditaburi bawang merah goreng dan daun seledri.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait