Daun Ubi Tumbuk

Resep Daun Ubi Tumbuk

Mariati kurbani dalimunthe

Mariati kurbani dalimunthe

5.0

(1 Rating)

Makanan khas sumatera utara dengan perpaduan santan dan rimbang, di tambah dengan teri sambal makanan jadi semakin nikmat

Bahan Utama

4 ikat daun singkong

50gr udang halus

50gr rimbang

5 siung bawang putih

7 siung bawang merah

1 ruas sere

Seiris lengkuas

Seiris jahe

1 sdm garam

1 sdm gula

1 sdm kaldu jamur

1 buah kelapa

1 ltr air

Advertisement

Cara Membuat

Siapka wadah dan cuci bersih daun ubi

Langkah 1

Siapka wadah dan cuci bersih daun ubi

Kemudian siapkan bawang merah, bawang putih, rimbang,udang halus,

Langkah 2

Kemudian siapkan bawang merah, bawang putih, rimbang,udang halus,

Kukur dan peras air santan kedalam 1 ltr air. Lalu siapkan wadah masak santan hingga matang

Langkah 3

Kukur dan peras air santan kedalam 1 ltr air. Lalu siapkan wadah masak santan hingga matang

Siapkan lesung untuk menumbuk daun ubi, dan campurkan smua olahan bawang dan rimbang tadi

Langkah 4

Siapkan lesung untuk menumbuk daun ubi, dan campurkan smua olahan bawang dan rimbang tadi

Masukkan daun ubi kedalam santan yang sudah mendidih. Tambahkan garam,gula, dan kaldu jamur, masukkan sere, dan tunggu kurang lebih 10 menit hingga matang

Langkah 5

Masukkan daun ubi kedalam santan yang sudah mendidih. Tambahkan garam,gula, dan kaldu jamur, masukkan sere, dan tunggu kurang lebih 10 menit hingga matang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait