Dorayaki Oreo #1Resep1NasiBungkus

Resep Dorayaki Oreo #1Resep1NasiBungkus

erlita dwi arini

erlita dwi arini

4.0

(68 Rating)

Bahan yang simple, cara masak sederhana dan enak.

Bahan Utama

1 bungkus biskuit Oreo

80 ml susu cair full cream

1 sdt baking powder

1 butir telur

2 sdm kental manis putih

Alat & Perlengkapan

Blender

Teflon

Cara Membuat

Pisahkan krim putih dari biskuit oreo, sisihkan.

Langkah 1

Pisahkan krim putih dari biskuit oreo, sisihkan.

Masukkan biskuit, susu cair, telur, baking powder ke dalam blender sampai halus.

Langkah 2

Masukkan biskuit, susu cair, telur, baking powder ke dalam blender sampai halus.

Buat fillingnya lelehkan krim putih oreo dicampur dengan susu kental manis putih aduk rata.

Langkah 3

Buat fillingnya lelehkan krim putih oreo dicampur dengan susu kental manis putih aduk rata.

Siapkan teflon tuang bahan yang di blender tadi secukupnya pake entong, tunggu sampai kleuar gelembung-gelembung berlubang, lalu balik 1-2 menit.

Langkah 4

Siapkan teflon tuang bahan yang di blender tadi secukupnya pake entong, tunggu sampai kleuar gelembung-gelembung berlubang, lalu balik 1-2 menit.

Olesi bagian sisi yg berlubang dgn campuran filling tadi. Siap di sajikan. Selamat mencoba 🤗

Langkah 5

Olesi bagian sisi yg berlubang dgn campuran filling tadi. Siap di sajikan. Selamat mencoba 🤗

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: