Pempek Dos Tanpa Ikan

Resep Pempek Dos Tanpa Ikan

Anita

Anita

3.0

(1 Rating)

Resep ini Dijamin empek-empek yang super empuk dan gak alot🥰🥰

Bahan Utama

150 gr Tepung beras

400 ml air

1/2 sdm garam

3 siung bawang putih

3 siung bawang merah

1/2 sdt merica

1 sdm kaldu jamur

1 butir telur

225 gr tepung tapioka

40 gram tepung terigu

4 butir telur, kocok, buat isian

Bahan Kuah Cuko

300 ml air

225 gr gula jawa

4 siung bawang putih

12 buah cabai rawit

2-3 sdm air asem

1/2 sdt garam

Pelengkap

Timun, potong

Cara Membuat

Cuci bersih bawang merah, bawang putih dan merica kemudian haluskan.

Langkah 1

Cuci bersih bawang merah, bawang putih dan merica kemudian haluskan.

Masukkan bumbu halus, garam, kaldu jamur, dan tepung beras, aduk, nyalakan api, masak hingga mengental.

Langkah 2

Masukkan bumbu halus, garam, kaldu jamur, dan tepung beras, aduk, nyalakan api, masak hingga mengental.

Setelah adonan dingin masukkan telur, aduk rata.

Langkah 3

Setelah adonan dingin masukkan telur, aduk rata.

Masukkan tepung tapioka dan tepung terigu, uleni hingga menyatu.

Langkah 4

Masukkan tepung tapioka dan tepung terigu, uleni hingga menyatu.

Isi dengan telur, jangan sampai penuh, kemudian rapikan bagian atas adonan secara perlahan , ulangi hingga adonan habis.

Langkah 5

Isi dengan telur, jangan sampai penuh, kemudian rapikan bagian atas adonan secara perlahan , ulangi hingga adonan habis.

Rebus pempek selama 10 menit, tiriskan.

Langkah 6

Rebus pempek selama 10 menit, tiriskan.

Goreng hingga kuning keemasan, tiriskan.

Langkah 7

Goreng hingga kuning keemasan, tiriskan.

Untuk saus cuko, haluskan bawang putih, cabai rawit.

Langkah 8

Untuk saus cuko, haluskan bawang putih, cabai rawit.

Siapkan wajan, masukkan gula jawa, air, air asem, garam dan bumbu yang sudah di halus, masak hingga mendidih.

Langkah 9

Siapkan wajan, masukkan gula jawa, air, air asem, garam dan bumbu yang sudah di halus, masak hingga mendidih.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait