Enoki Crispy

Resep Enoki Crispy

Retno Adiesty

Retno Adiesty

5.0

(1 Rating)

Enak dan mudah dibuat...

Bahan Utama

100 gr jamur enoki

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya saus sambal

Tepung Pelapis :

120 gr tepung terigu

15 gr tepung beras

15 gr tepung maizena

1 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt garam

Adonan Pencelup :

30 gr tepung pelapis

100 ml air dingin

Cara Membuat

Buang bagian bawah jamur enoki, lalu uraikan enoki per bagian, bilas dengan air mengalir, lalu tiriskan.

Langkah 1

Buang bagian bawah jamur enoki, lalu uraikan enoki per bagian, bilas dengan air mengalir, lalu tiriskan.

Campur semua bahan pelapis, aduk rata.

Langkah 2

Campur semua bahan pelapis, aduk rata.

Ambil 30 gr tepung pelapis yang sudah dicampur, tambahkan air dingin, aduk rata.

Langkah 3

Ambil 30 gr tepung pelapis yang sudah dicampur, tambahkan air dingin, aduk rata.

Balur enoki dengan tepung pelapis.

Langkah 4

Balur enoki dengan tepung pelapis.

Lalu celupkan kedalam adonan pencelup.

Langkah 5

Lalu celupkan kedalam adonan pencelup.

Lalu masukkan kembali kedalam tepung pelapis.

Langkah 6

Lalu masukkan kembali kedalam tepung pelapis.

Kibaskan enoki, lalu langsung goreng enoki dalam minyak goreng yang sudah panas, goreng hingga, matang, angkat lalu sajikan dengan saus sambal.

Langkah 7

Kibaskan enoki, lalu langsung goreng enoki dalam minyak goreng yang sudah panas, goreng hingga, matang, angkat lalu sajikan dengan saus sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait