Entog Serundeng

Resep Entog Serundeng

Siswinarti

Siswinarti

5.0

(1 Rating)

Rasanya empuk, gurih, pedas, manis, enak dan lezat

Bahan Utama

500 gram ati ampela dan daging entog

1/2 butir kelapa, parut

1 batang serai, geprek

5 lembar daun jeruk

1 lembar daun pandan, potong menjadi 5 bagian

1 potong kayu manis

1 sdt kaldu bubuk

1 sdt merica bubuk

3 sdt gula pasir

2 sdt garam

3 sdm minyak goreng, untuk menumis

1 liter air

Bumbu Halus :

5 siung bawang merah

5 siung bawang putih

5 cm jahe

7 cm lengkuas

5 cm kunyit

5 buah cabe merah keriting

9 buah cabe rawit hijau

15 buah cabe rawit merah

1 buah tomat

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan ati ampela dan daging entog. Potong-potong, cuci bersih dan tiriskan.

Langkah 1

Siapkan ati ampela dan daging entog. Potong-potong, cuci bersih dan tiriskan.

Siapkan kelapa parut, masukkan ke dalam pan anti lengket.

Langkah 2

Siapkan kelapa parut, masukkan ke dalam pan anti lengket.

Sangrai kelapa sampai berubah warna kuning keemasan, angkat dan sisihkan.

Langkah 3

Sangrai kelapa sampai berubah warna kuning keemasan, angkat dan sisihkan.

Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan serai, daun jeruk, daun pandan dan kayu manis. Tumis lagi sampai harum.

Langkah 4

Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan serai, daun jeruk, daun pandan dan kayu manis. Tumis lagi sampai harum.

Masukkan ati ampela dan daging entog.

Langkah 5

Masukkan ati ampela dan daging entog.

Aduk-aduk lalu tambahkan air.

Langkah 6

Aduk-aduk lalu tambahkan air.

Tambahkan kaldu bubuk, merica bubuk, gula pasir, dan garam.

Langkah 7

Tambahkan kaldu bubuk, merica bubuk, gula pasir, dan garam.

Aduk-aduk sampai tercampur rata, tutup panci,

Langkah 8

Aduk-aduk sampai tercampur rata, tutup panci,

Masak sampai empuk dan air habis, lalu aduk-aduk terus sampai garing sisi-sisinya, seperti digoreng.

Langkah 9

Masak sampai empuk dan air habis, lalu aduk-aduk terus sampai garing sisi-sisinya, seperti digoreng.

Masukkan serundeng, aduk-aduk sampai rata, angkat dan sajikan.

Langkah 10

Masukkan serundeng, aduk-aduk sampai rata, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait