Es Laksamana Mengamuk

Resep Es Laksamana Mengamuk

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Minuman khas Melayu Riau.

Bahan Utama

1 buah mangga kweni

1 sdm selasih

200 ml santan kekentalan sedang

1 sachet susu kental manis

50 gram gula pasir

Es batu secukupnya

Cara Membuat

Kupas buah mangga kweni dan potong-potong.

Langkah 1

Kupas buah mangga kweni dan potong-potong.

Rebus santan, susu kental manis dan gula pasir hingga mendidih dan gula larut.

Langkah 2

Rebus santan, susu kental manis dan gula pasir hingga mendidih dan gula larut.

Seduh selasih dengan sedikit air hingga mengembang.

Langkah 3

Seduh selasih dengan sedikit air hingga mengembang.

Masukan di gelas dengan es batu secukupnya, lalu masukan semua bahan lainnya.

Langkah 4

Masukan di gelas dengan es batu secukupnya, lalu masukan semua bahan lainnya.

Es Laksamana Mengamuk siap disajikan.

Langkah 5

Es Laksamana Mengamuk siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: