Fuyunghai Batang Brokoli

Resep Fuyunghai Batang Brokoli

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Menu left over enak dan bergizi. Untuk dagingnya bisa gunakan ayam atau kornet.

Bahan Utama

1 buah Batang brokoli

1 butir Telur

1 sdm Tepung bumbu

1 batang Daun bawang

50 gram Daging ikan tuna, cincang

Minyak goreng secukupnya

Bahan Saus:

2 sdm Saus tomat

1 sdt Saus tiram

3 sdm Air

1 slice Bawang bombay, cincang

1 sdt Minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Buang bagian pinggir dari batang brokoli.

Langkah 1

Buang bagian pinggir dari batang brokoli.

Iris tipis memanjang.

Langkah 2

Iris tipis memanjang.

Campurkan batang brokoli dengan telur, tepung bumbu, daging ikan tuna dan bawang daun yang diiris tipis.

Langkah 3

Campurkan batang brokoli dengan telur, tepung bumbu, daging ikan tuna dan bawang daun yang diiris tipis.

Panaskan minyak goreng, goreng hingga garing.

Langkah 4

Panaskan minyak goreng, goreng hingga garing.

Tumis bawang bombay cincang hingga wangi, masukkan bahan saus lainnya.

Langkah 5

Tumis bawang bombay cincang hingga wangi, masukkan bahan saus lainnya.

Sajikan fuyunghai di piring, kemudian siram dengan saus.

Langkah 6

Sajikan fuyunghai di piring, kemudian siram dengan saus.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait