Fitri wardah
5.0
(1 Rating)
Rasa kuah dari gulai ikannya gurih dan menambah selera makan.
Langkah 1
Bersihkan ikan nila, kucuri dengan air jeruk nipis dan taburi sedikit garam. Diamkan sekitar 5 menit.
Langkah 2
Goreng ikan nila hingga matang. Angkat dan tiriskan.
Langkah 3
Ulek semua bumbu halus.
Langkah 4
Panaskan minyak lalu tumis bumbu halus, lengkuas, daun salam, serai dan daun jeruk hingga harum. Kemudian masukkan santan. Masak hingga mendidih. Sambil terus diaduk.
Langkah 5
Masukkan ikan nila yang sudah digoreng tadi, bumbui dengan garam, kaldu bubuk dan gula pasir. Aduk rata.
Langkah 6
Lalu tambahkan daun kari secukupnya. Aduk rata. Masak hingga gulai ikan matang. Angkat dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua