Ikan kembung bakar bumbu merah

Resep Ikan kembung bakar bumbu merah

izsaiz

izsaiz

5.0

(1 Rating)

Lezat banget moms,. yukk cobain :)

Bahan Utama

3 ekor ikan kembung ukuran sedang

2 lembar daun jeruk

1 buah jeruk limau

Secukupnya garam, kaldu bubuk dan lada bubuk

1 sdm kecap manis

Bumbu halus

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 cabe merah besar

5 cabe rawit (sesuaikan selera)

2 butir kemiri utuh

1 cm ruas kunyit

1 cm ruas jahe

Alat & Perlengkapan

grill

Blender

Cara Membuat

Bersihkan ikan kembung, lalu lumuri dengan secukupnya garam. Biarkan meresap

Langkah 1

Bersihkan ikan kembung, lalu lumuri dengan secukupnya garam. Biarkan meresap

Goreng ikan kembung, sebentar saja, cukup sampai berkulit. Angkat lalu tiriskan

Langkah 2

Goreng ikan kembung, sebentar saja, cukup sampai berkulit. Angkat lalu tiriskan

Siapkan bumbunya, lalu blender semua bumbu kecuali daun jeruk

Langkah 3

Siapkan bumbunya, lalu blender semua bumbu kecuali daun jeruk

Tumis bumbu halus hingga benar-benar tanak, tambahkan garam, kaldu bubuk dan lada bubuk. Angkat pindahkan ke mangkok

Langkah 4

Tumis bumbu halus hingga benar-benar tanak, tambahkan garam, kaldu bubuk dan lada bubuk. Angkat pindahkan ke mangkok

Tambahkan kecap manis pada bumbu lalu Kucuri bumbu dengan jeruk limau

Langkah 5

Tambahkan kecap manis pada bumbu lalu Kucuri bumbu dengan jeruk limau

Olesi ikan kembung dengan bumbu secara merata lalu panggang diatas grill sampai seluruh permukaannya kecoklatan

Langkah 6

Olesi ikan kembung dengan bumbu secara merata lalu panggang diatas grill sampai seluruh permukaannya kecoklatan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: