Ikan Kuah Asam Khas NTT #MENUTANGGALTUA

Resep Ikan Kuah Asam Khas NTT #MENUTANGGALTUA

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(2 Rating)

Menu tanggal tua yang sehat dan yummy

Bahan Utama

4 ekor ikan abangan

8 buah belimbing wuluh

1 buah sereh

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 ikat kemangi

Bumbu Iris

1 telunjuk kunyit

1ruas jahe

5 buah bawang merah

3 siung bawang putih

10 buah cabe rawit

800 ml air

Secukupnya minyak untuk menumis

Secukupnya garam

Secukupnya gula pasir

Secukupnya kaldu jamur

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan ikan kemudian cuci bersih buang jerohan dan sisiknya

Langkah 1

Siapkan ikan kemudian cuci bersih buang jerohan dan sisiknya

Siapkan bumbu iris

Langkah 2

Siapkan bumbu iris

Tumis bumbu iris bersama daun salam, daun jeruk, serai hingga harum.

Langkah 3

Tumis bumbu iris bersama daun salam, daun jeruk, serai hingga harum.

Tuang air masak hingga mendidih tambahkan ikan, kaldu bubuk, gula dan garam.

Langkah 4

Tuang air masak hingga mendidih tambahkan ikan, kaldu bubuk, gula dan garam.

Setelah ikan matang matikan api tambahkan daun kemangi angkat dan sajikan selagi hangat.

Langkah 5

Setelah ikan matang matikan api tambahkan daun kemangi angkat dan sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait