Kolek Singkong Pisang

Resep Kolek Singkong Pisang

Lili Jamilah

Lili Jamilah

5.0

(1 Rating)

Perpaduan rasa gurih, manis serta harum pandang sangat cocok untuk disajikan panas ataupun dingin

Bahan Utama

10 buah pisang kepok

500 gr singkong

200 gr kolang kaling yang sudah direbus

100 gr sagu mutiara siap pakai

1 bungkus santan instan

200 gr gula pasir

200 gr gula merah

1/2 sdt garam

3 lembar daun salam

600 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan singkong, lalu cincang sesuai selera.

Langkah 1

Bersihkan singkong, lalu cincang sesuai selera.

Potong serong pisang.

Langkah 2

Potong serong pisang.

Rebus air hingga mendidih, selanjutnya masukan singkong beserta daun pandan.

Langkah 3

Rebus air hingga mendidih, selanjutnya masukan singkong beserta daun pandan.

Setelah singkong matang masukan gula merah, gula putih, dan garam.

Langkah 4

Setelah singkong matang masukan gula merah, gula putih, dan garam.

Selanjutnya masukan pisang dan santan masak hingga matang.

Langkah 5

Selanjutnya masukan pisang dan santan masak hingga matang.

Setelah dimatikan apinya, masukan kolang kaling dan juga mutiara, bisa disajikan hangat maupun dingin.

Langkah 6

Setelah dimatikan apinya, masukan kolang kaling dan juga mutiara, bisa disajikan hangat maupun dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait