Kue Pie Susu Teflon #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Kue Pie Susu Teflon #JagoMasakMinggu2Periode2

mutiaraaadri

mutiaraaadri

4.0

(3 Rating)

Mudah dibuat di rumah.

Bahan Utama

125 gr tepung terigu (12 sdm penuh)

10 gr atau 1 sdm gula halus

75 gr margarin (4sdm penuh)

1 kuning telur

1 sdm air es

Bahan vla :

1 sdm tepung maizena

1 kuning telur

80 gr (2 sdm skm)

1/4 sdt vanilli

Alat & Perlengkapan

Garpu

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan.

Langkah 1

Siapkan semua bahan.

Masukkan tepung terigu, gula halus, dan margarine aduk sampai berbentuk pasir.

Langkah 2

Masukkan tepung terigu, gula halus, dan margarine aduk sampai berbentuk pasir.

Kemudian masukkan kuning telur. Aduk hingga adonan merata.

Langkah 3

Kemudian masukkan kuning telur. Aduk hingga adonan merata.

Setelah itu masukkan ke dalam teflon yang sudah dioles margarin. Bentuk adonan dan tusuk mengunakan garpu.

Langkah 4

Setelah itu masukkan ke dalam teflon yang sudah dioles margarin. Bentuk adonan dan tusuk mengunakan garpu.

Panggang mengunakan api sedang.

Langkah 5

Panggang mengunakan api sedang.

Setelah setengah matang masukan vlanya. Bahan vla tadi diaduk semua.

Langkah 6

Setelah setengah matang masukan vlanya. Bahan vla tadi diaduk semua.

Pie pun siap dimakan.

Langkah 7

Pie pun siap dimakan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait