Mrs.Adit basyar
4.0
(13 Rating)
Kesukaan keluarga untuk santap sore ditemani segelas teh hangat.
Loyang
Oven
Langkah 1
Rebus makaroni sampai empuk, angkat dan tiriskan.
Langkah 2
Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bombay sampai harum.
Langkah 3
Masukkan sosis dan smoke beef aduk rata. Angkat dan biarkan dingin.
Langkah 4
Campur dalam wadah makaroni, tumisan sosis dan smoke beef, telur, dan susu aduk rata bumbui garam, lada bubuk, kaldu bubuk, pala bubuk aduk sampai rata.
Langkah 5
Tuang kedalam loyang yang dioles margarin tipis, taburi keju parut. panggang 180°c selama 30-40 menit (sesuaikan oven masing-masing).
Langkah 6
Angkat dan sajikan selagi hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua