Martabak Mini

Resep Martabak Mini

Susi Sandra

Susi Sandra

5.0

(1 Rating)

Nggak bosen eksperimen dengan resep masakan. Kali ini mencoba buat martabak Manis tapi versi mininya. Agar bersarang cantik seperti yang dijual pada uLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 gram tepung terigu

2 butir telur

2 sdm susu bubuk

1/4 sdt vanila

1/4 sdt garam

200 ml air

50 gram gula pasir

Cairan Tambahan

1sdt baking soda

100 ml air

Toping

Ceres

Keju parut

Glaze

Margarin

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur dan gula hingga gula larut.

Langkah 1

Kocok telur dan gula hingga gula larut.

Tuang air aduk rata. Masukkan tepung terigu, susu, vanila, garam sambil di ayak.

Langkah 2

Tuang air aduk rata. Masukkan tepung terigu, susu, vanila, garam sambil di ayak.

Setelah diaduk rata. Diamkan selama 15 menit ditutup dengan kain.

Langkah 3

Setelah diaduk rata. Diamkan selama 15 menit ditutup dengan kain.

Setelah 15 menit Siapkan air masukkan baking soda aduk rata. Lalu tuang ke dalam adonan.

Langkah 4

Setelah 15 menit Siapkan air masukkan baking soda aduk rata. Lalu tuang ke dalam adonan.

Panaskan cetakan beri alas lempengan dibagian bawah agar tidak langsung ke kompor. Tuang adonan sesuai selera lalu Tekan dengan sendok sayur hingga adonan menyebar didinding cetakan.

Langkah 5

Panaskan cetakan beri alas lempengan dibagian bawah agar tidak langsung ke kompor. Tuang adonan sesuai selera lalu Tekan dengan sendok sayur hingga adonan menyebar didinding cetakan.

Lakukan hingga semua ctakan Penuh.

Langkah 6

Lakukan hingga semua ctakan Penuh.

Tutup Dan biarkan matang dengan api kecil hingga adonan bersarang.

Langkah 7

Tutup Dan biarkan matang dengan api kecil hingga adonan bersarang.

Saat adonan hampir matang taburi sedikit gula pasir.

Langkah 8

Saat adonan hampir matang taburi sedikit gula pasir.

Angkat dari cetakan olesin mentega.

Langkah 9

Angkat dari cetakan olesin mentega.

Beri toping sesuai selera. Siap disajikan.

Langkah 10

Beri toping sesuai selera. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait