Mie Ceker Baso Kuah Seblak

Resep Mie Ceker Baso Kuah Seblak

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Rasanya enak dan pedas, jangan lupa direcook ya!

Bahan Utama

1 keping mie kering

3 buah ceker ayam

6 buah baso

Air secukupnya

1 batang daun bawang

2 sdm minyak goreng, untuk menumis

Garam secukupnya

Lada bubuk secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Bumbu halus

2 siung bawang putih

2 siung bawang merah

1 buah cabai keriting

5 buah cabai rawit

1 ruas kencur

Cara Membuat

Haluskan cabai keriting, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, dan kencur.

Langkah 1

Haluskan cabai keriting, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, dan kencur.

Kemudian tumis sampai matang dan harum.

Langkah 2

Kemudian tumis sampai matang dan harum.

Tuang air secukupnya dan masak sampai mendidih.

Langkah 3

Tuang air secukupnya dan masak sampai mendidih.

Masukkan mie dan ceker ayam.

Langkah 4

Masukkan mie dan ceker ayam.

Kemudian tambahkan baso.

Langkah 5

Kemudian tambahkan baso.

Bumbui dengan garam, lada bubuk, dan kaldu jamur.

Langkah 6

Bumbui dengan garam, lada bubuk, dan kaldu jamur.

Masak sampai matang. Terakhir, masukkan irisan daun bawang. Koreksi rasanya dan siap disajikan.

Langkah 7

Masak sampai matang. Terakhir, masukkan irisan daun bawang. Koreksi rasanya dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: