Mie Glosor

Resep Mie Glosor

mama salma

mama salma

5.0

(1 Rating)

Mie aci dicuci bersih di air mengalir lalu dicampur kol, bumbunya hanya bawang daun, bawang merah dan bawang putih, selalu ngangenin ketika bulan RamaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 bungkus mie aci kuning

1/4 buah kol

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 buah kemiri

Garam secukupnya

Merica secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih mie di bawah air mengalir, aduk dan keringkan.

Langkah 1

Cuci bersih mie di bawah air mengalir, aduk dan keringkan.

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri. Lalu tumis dan aduk rata.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri. Lalu tumis dan aduk rata.

Tambahkan kol yang sudah dicuci dan dipotong.

Langkah 3

Tambahkan kol yang sudah dicuci dan dipotong.

Aduk lalu beri bumbu, tambahkan sedikit air dan aduk rata kembali.

Langkah 4

Aduk lalu beri bumbu, tambahkan sedikit air dan aduk rata kembali.

Masukkan mie glosor sampai tercampir rata, lalu tes rasa.

Langkah 5

Masukkan mie glosor sampai tercampir rata, lalu tes rasa.

Tambahkan daun bawang yang sudah diiris, lalu aduk lagi mie sampai terasa pas bumbunya dan matang. Sajikan.

Langkah 6

Tambahkan daun bawang yang sudah diiris, lalu aduk lagi mie sampai terasa pas bumbunya dan matang. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait