Mie Goreng Bumbu Racik

Resep Mie Goreng Bumbu Racik

Titanium_Kitchen

Titanium_Kitchen

5.0

(1 Rating)

Pedas & enak

Bahan Utama

2 bungkus mie goreng sedap

200 gram kol

800ml air

½ sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bawang goreng secukupnya

Bumbu Uleg Kasar

12 cabe rawit

3 siung bawang putih

Bumbu Iris

10 siung bawang merah

Alat & Perlengkapan

Kompor

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Siapkan bahan utama, iris tipis-tipis kol. Sisihkan

Langkah 1

Siapkan bahan utama, iris tipis-tipis kol. Sisihkan

Rebus mie di dalam air mendidih. Rebus sampai matang kemudian angkat & tiriskan

Langkah 2

Rebus mie di dalam air mendidih. Rebus sampai matang kemudian angkat & tiriskan

Siapkan bumbu-bumbu

Langkah 3

Siapkan bumbu-bumbu

Uleg kasar semua bumbu

Langkah 4

Uleg kasar semua bumbu

Iris-iris bawang merah

Langkah 5

Iris-iris bawang merah

Siapkan bumbu-bumbu mie goreng di dalam kemasan

Langkah 6

Siapkan bumbu-bumbu mie goreng di dalam kemasan

Panaskan minyak,  masukan bawang iris. Tumis hingga setengah kering

Langkah 7

Panaskan minyak, masukan bawang iris. Tumis hingga setengah kering

Masukan bumbu uleg jadi 1 dengan bawang iris goreng. Kemudian tambahkan semua bumbu mie kemasan. Tumis hingga harum

Langkah 8

Masukan bumbu uleg jadi 1 dengan bawang iris goreng. Kemudian tambahkan semua bumbu mie kemasan. Tumis hingga harum

Masukan mie & kol jadi 1. Aduk sampai merata & diamkan sampai bumbu meresap

Langkah 9

Masukan mie & kol jadi 1. Aduk sampai merata & diamkan sampai bumbu meresap

Koreksi rasa, matikan api kompor, tata di atas piring saji taburi bawang goreng di atasnya & siap dihidangkan

Langkah 10

Koreksi rasa, matikan api kompor, tata di atas piring saji taburi bawang goreng di atasnya & siap dihidangkan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: